Gudang di Balikpapan Ini Jadi Sasaran Pencurian Sampai 15 Kali

Gudang di Balikpapan Ini Jadi Sasaran Pencurian Sampai 15 Kali - GenPI.co KALTIM
Pelaku pencurian ditangkap Polresta Balikpapan. Foto: Jpnn.

"Total kerugian yang dialami korban mencapai Rp 1 milliar," sambungnya.

Sementara itu, dari hasil penyidik pelaku AN mengaku membobol gudang itu pertama kali dengan cara mencongkel pintu sendirian.

"AN ini merupakan satu otak pencuriannya. Barang-barang yang dicuri itu kemudian dijual. Mereka ini ternyata spesialis pencuri gudang kosong," katanya.

BACA JUGA:  Prakiraan Cuaca Samarinda Hari Ini, Hujan Lebat di Malam Hari

"Gudang ini memang dipakai pribadi korban untuk menyimpan bahan-bahan bangunan untuk membangun ruko," sambungnya.

Akibat perbuatannya, komplotan pencurian ini dijerat polisi dengan Pasal 363 KUHP tentang Pencurian dan Pemberatan dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara. (jpnn)

BACA JUGA:  Korban Kebakaran Kilang Pertamina Balikpapan Diautopsi, Hasilnya?

 

 

BACA JUGA:  Korban Tewas Ledakan Kilang Balikpapan Diterbangkan ke Medan

Video seru hari ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: 1 Lokasi Disasar Pencuri 15 Kali, Pelaku Berbeda-beda Ditangkap di Hari yang Sama

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya