Peluang bagi Anda yang Kreatif, Sektor Ini Masih Minim di Kaltim

Peluang bagi Anda yang Kreatif, Sektor Ini Masih Minim di Kaltim - GenPI.co KALTIM
Bimtek Optimalisasi Konten Digital untuk Pengembangan Industri Parekraf Kaltim dalam menyambut IKN di Hotel Harris Samarinda, pekan lalu. Foto: Pemprov Kaltim.

Hal tersebut membudahka para content creator untuk membuat konten yang menarik di media sosial.

"Sekarang banyak aplikasi yang menyediakan template-template khusus untuk kebutuhan update sosial media," kata dia.

Untuk itu, dia akan melatih sebanyak 1.000 digital content creator di Kalimantan Timur untuk mengembangkan industri kreatif di Benua Etam.

BACA JUGA:  Giring Ikut-ikutan Kemah di IKN Nusantara, Apa yang Dibawa?

Industri kreatif di Kaltim perlu dikembangkan untuk menyambut ibu kota negara (IKN) Nusantara.

Pelatihan itu akan digelar pada Agustus hingga September 2022 mendatang.

BACA JUGA:  Punya Tanah di Wilayah IKN Nusantara? Segera Lakukan Ini

"Saya punya rencana untuk mengadakan pelatihan 1.000 digital content creator pada Agustus atau September," kata dia.(*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya