Wajib Tahu, Ini 7 Manfaat Minum Air Putih Selepas Bangun Tidur

Wajib Tahu, Ini 7 Manfaat Minum Air Putih Selepas Bangun Tidur - GenPI.co KALTIM
Ilustrasi minum air putih. Foto: Pixabay/cocoparisienne.

GenPI.co Kaltim - Kebiasaan minum air putih setelah bangun tidur di pagi hari rupanya baik bagi kesehatan tubuh Anda.

Manfaat minum air putih setelah bangun tidur ini misalnya menurunkan berat badan hingga menyehatkan kulit.

Berikut 6 manfaat minum 640 ml air putih selepas bangun tidur pada pagi hari dikutip dari situs resmi Kementerian Kesehatan.

1. Detoksifikasi tubuh lebih cepat.

Mafaat pertama yang dirasakan yakkni membersihkan racun yang tersisa saat Anda tidur.

Sebab, malam hari merupakan waktu terbaik tubuh mengeluarkan racun.

Selain itu, produksi sel darah baru dan sel otot akan ikut meningkat.

2. Membantu metabolisme tubuh

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya