
Terkait ekspor langsung, lanjut Riza, kemampuan berbagai pihak membaca peluang untuk terus meningkatkan produksi usaha di sektor kelautan dan perikanan akan memberikan nilai tambah bagi perekonomian daerah.
Selain itu, mampu menumbuhkan investasi dan ekonomi secara nasional.
“Sekaligus memberikan informasi yang akurat terhadap perkembangan dan peluang investasi di sektor kelautan dan perikanan yang dapat dikembangkan dan merupakan kebijakan pembangunan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur,” imbuhnya.(pemprov kaltim)
BACA JUGA: Menikmati Keindahan Alam Bukit Bangkirai di Kaltim
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News