Tiba di Kaltim, Apa Komentar Gubernur Anies Soal IKN Nusantara?

Tiba di Kaltim, Apa Komentar Gubernur Anies Soal IKN Nusantara? - GenPI.co KALTIM
Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta Anies Baswedan bersama Gubernur Kaltim Isran Noor (kiri). Foto: Antara.

"Kita tahu, salah satu target pembangunan itu adalah pemerataan. Saya kira ini menjadi simbol trigger (pemicu) di kawasan tengah dan timur Indonesia," ujar Rohidin.

Dia mengemukakan keuntungan lain dari pemindahan IKN  adalah negara bisa menata kembali wilayah dengan lebih terencana, menjadi lebih baik dan Jakarta bisa lebih optimal sebagai kota pusat investasi dan bisnis.

Rohidin menambahkan, pemindahan IKN diyakini tidak akan menjadi masalah bagi Provinsi Bengkulu meski secara kewilayahan IKN yang baru lebih jauh dari jarak Bengkulu ke IKN sebelumnya, Jakarta.

BACA JUGA:  Covid-19 Terkini di Kaltim, Menunjukkan Kabar Baik?

"Saya tidak berpikir seperti itu rugi bagi Bengkulu. Kami berpikir untuk kepentingan Indonesia yang lebih besar," kata dia.

Dia juga mengatakan ketika pemerataan pembangunan terjadi, maka akan berpengaruh secara keseluruhan untuk Indonesia.(Ant)

BACA JUGA:  Jelang Ramadan, Stok Daging dan Telur di Kaltim Aman?

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya