Pemerintah Cadangkan Rp30 Triliun untuk Bangun IKN, Kata Menkeu

Pemerintah Cadangkan Rp30 Triliun untuk Bangun IKN, Kata Menkeu - GenPI.co KALTIM
Indonesia Cadangkan Rp30 Triliun untuk Bangun IKN, Kata Menkeu. Foto: Instagram @nyoman_nuarta

Oleh karena itu Presiden meminta Otorita IKN Nusantara yang dikepalai Bambang Susantono bersama wakilnya Dhony Rahajoe untuk bisa bekerja secara lincah dan fleksibel untuk mendapatkan sumber-sumber pendanaan pembangunan ibu kota baru tersebut.

Dana cadangan pembangunan IKN dalam APBN 2023 masuk di bawah pos belanja infrastruktur yang menurut Menkeu berkisar antara Rp367 triliun hingga Rp402 triliun.(ant)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya