Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi menyebut peran warga Bugis dalam menjaga kondusifitas di Kalimantan Timur. Menurutnya, mereka mampu membaur dan menyatu.
Secara umum penyebaran dan penularan kasus Covid-19 di Kaltim terus melandai. Pada Minggu (22/05/2022) kasus baru Covid-19 di Kaltim tercatat dua orang.
Gubernur Kaltim Isran Noor menegaskan pemindahan dan pembangunan IKN Nusantara di Sepaku tetap mempertahankan kelestarian hutan dan lingkungan hidup di sekitar.
Pemkab Penajam Paser Utara tidak ingin ada sengketa tanah ketika Ibu Kota Negara (IKN) pindah ke wilayah Sepaku. Mereka elakukan pencatatan aset milik pemkab.
Berikut adalah kabar cuaca BMKG hari ini, Sabtu (21/05/2022). sejumlah kota besar di Indonesia diprakirakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang.