Ramadan Tiba, Ingat Kesehatan Gigi Dijaga!

Ramadan Tiba, Ingat Kesehatan Gigi Dijaga! - GenPI.co KALTIM
Dokter Gigi Spesialis Periodonsia drg. Mutia Rochmawati, Sp.Perio. Foto: ANTARA.

Selain itu, terjadinya pembengkakan pada gusi sehingga penderita mengalami kesulitan bernapas.

"Atau ketika seseorang mengalami pendarahan yang tidak kunjung berhenti dan juga ketika seseorang mengalami gigi patah atau gigi lepas dari rahang akibat trauma atau 'injury'," katanya.

Kondisi lain yang juga perlu diwaspadai, kata dia, adalah ketika kawat ortodonti yang tajam melukai mukosa mulut.

BACA JUGA:  Tak Tergantikan, Ini Manfaat Vitamin bagi Kesehatan Tubuh

Sementara itu, dia mengingatkan bahwa kondisi gigi dan mulut yang sehat dan terjaga dengan baik akan dapat menunjang berbagai aktivitas individu agar berjalan dengan maksimal.

"Pada bulan Ramadhan, terjaganya kesehatan gigi dan mulut diharapkan dapat menunjang kelancaran beribadah," katanya.(*)

BACA JUGA:  Jadwal Salat, Buka Puasa, dan Imsak di Balikpapan 3 April 2022

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya