
Kemudian Bandara yang akan dibangun memiliki panjang runway 3.000 meter dan bisa didarati pesawat jenis apapun, termasuk jenis Airbus A400.
3. Ukurannya sama dengan Bandara Adi Sutjipto
Bandara IKN ini ukurannya akan sama dengan Bandara Adi Sutjipto di Yogyakarta.
BACA JUGA: Ternyata Ini Alasan Gubernur Kaltim Tak Ikut Dampingi Tito ke IKN
Budi Karya mengatakan Bandara ini akan segera terwujud mengingat pengalaman Indonesia dalam membangun bandara.
4. Jauh dari istana negara
BACA JUGA: ASN di Lokasi IKN Nusantara Ini Dilarang Perjalanan Dinas Luar
Gubernur Kaltim Isran Noor menambahkan bandara yang akan dibangun terletak di luar kawasan inti IKN Nusantara.
Pertimbangannya yakni soal keamanan, sehingga tidak boleh terlalu dekat dengan istana yang nantinya dibangun di IKN.
BACA JUGA: Ini Penampakan Titik Nol IKN Nusantara, Tempat Jokowi Kemah
“Kira-kira kalau dihitung garis lurus berjarak sekitar 20 km dari titik nol atau istana negara,”sebutnya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News