Boleh Tanpa Masker di Luar Ruangan, Indonesia Menuju Endemi

Boleh Tanpa Masker di Luar Ruangan, Indonesia Menuju Endemi - GenPI.co KALTIM
Boleh Tanpa Masker di Luar Ruangan, Indonesia Menuju Endemi. Foto: Pixabay/Tumisu

Hasil penelitian juga menunjukkan peningkatan kadar atau titer antibodi dibanding survei yang dilakukan pada Desember tahun lalu.

“Kami melihat bahwa masyarakat Indonesia sudah memiliki daya tahan terhadap varian baru yang sekarang lagi beredar di seluruh dunia dengan cukup baik," kata dia.

Menkes menekankan, selain memperhatikan data saintifik, transisi pandemi ke endemi juga harus didukung dengan pemahaman masyarakat mengenai tanggung jawab untuk menjaga kesehatan dan melindungi diri masing-masing dan juga orang lain.(Setkab)

BACA JUGA:  Kasus Covid-19 di Kaltim Terus Menggembirakan

 

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya