6 Mobil Tangki Air Siaga Tiap Hari Saat Jokowi Kemah di IKN

6 Mobil Tangki Air Siaga Tiap Hari Saat Jokowi Kemah di IKN - GenPI.co KALTIM
Presiden Jokowi saat meninjau lokasi untuk ibu kota negara atau IKN Nusantara. Foto: JPNN

Abdul Rasyid menyatakan pihaknya akan memenuhi kebutuhan air bersih Presiden Jokowi selama berkemah di lokasi IKN Indonesia yang baru di Kecamatan Sepaku tersebut.

"Kami siap untuk memenuhi kebutuhan air bersih Presiden beserta rombongan selama berkemah di titik nol IKN Nusantara," kata Abdul Rasyid.

Sejumlah fasilitas dan sarana prasarana lainnya di lokasi bakal berkemah Presiden Jokowi sudah dipersiapkan di titik nol IKN Nusantara di Kecamatan Sepaku.(Ant)

BACA JUGA:  Penyebaran Covid-19 Omicron di Kaltim Lima Kali Lebih Cepat

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya