Covid-19 di Kaltim Menggembirakan, Kasus Aktif Turun Drastis

Covid-19 di Kaltim Menggembirakan, Kasus Aktif Turun Drastis - GenPI.co KALTIM
Ilustrasi sembuh dari Covid-19. Foto: Pixabay/Tumisu

Memakai masker, mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir, menjaga jarak aman, menghindari kerumunan dan membatasi mobilitas.

Kemudian didukung dengan percepatan vaksinasi yang terus dilakukan di semua daerah Benua Etam.

“Pakailah selalu masker di setiap saat dan dimanapun, untuk menghindari terpapar varian Omicron yang memang sangat cepat penularannya," katanya.

BACA JUGA:  BPS Kaltim: Petani Perkebunan Paling Makmur Pada Februari 2022

Dia mengimbau warga yang belum divaksin segera melapor ke instansi atau stakeholder terkait untuk bisa ikut vaksinasi.

"Karena tidak dipungkiri dengan vaksinasi bisa meminimalisir gejala Covid yang parah,” pungkasnya.(*)

BACA JUGA:  Ini Cara Kaltim Gaet Wisatawan untuk Berkunjung Meski Pandemi

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya