Bukan Macan, Hewan Buas Ini yang Kerap Ada di Lokasi Kemah Jokowi

Bukan Macan, Hewan Buas Ini yang Kerap Ada di Lokasi Kemah Jokowi - GenPI.co KALTIM
Presiden Jokowi bermalam di titik nol IKN Nusantara. Foto: Setkab.

"Ya namanya juga alas (hutan) pasti ada ularnya," imbuhnya.

Hal serupa turut di sampaikan warga sekitar bernama Ronggo Warsito.

Pria 48 tahun ini mengaku sudah tinggal di kawasan tersebut selama 15 tahun.

BACA JUGA:  Pakai Sarung, Lihat Penampakan Presiden Jokowi Bermalam di IKN

Selama itu dia tak pernah melihat hewan buas selain ular.

"Paling banter memang nemu (lihat) ular saja, itu pun jarang-jarang nemu juga. Enggak pernah ada kalau ular besar kayak piton gitu, enggak ada," kata Rangga.

BACA JUGA:  Jokowi Tanam Meranti Merah di Lokasi IKN, Ternyata Ini Pesannya

Sementara itu, Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) Brigjen Tri Budi Utomo mengatakan sudah melakukan antisipasi terhadap segala potensi ancaman dari hewan buas di sekitar perkemahan Presiden Jokowi.

"Di sekitaran tenda-tenda VVIP sudah ditaburi garam untuk menghindari binatang melata dan kami sudah siapkan antiular semoga berguna dan mudahan tidak terpakai," terangnya.(JPNN)

BACA JUGA:  Gubernur Sulteng Pingsan di IKN Nusantara, Apa yang Terjadi?

Simak video pilihan redaksi berikut ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Kata Warga soal Lokasi Perkemahan Jokowi, Ada Hewan Buas & Pekerja Diganggu Hal Mistis

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya