Covid-19 Melonjak, Lakukan 3 Tips Kesehatan Sederhana Ini

Covid-19 Melonjak, Lakukan 3 Tips Kesehatan Sederhana Ini - GenPI.co KALTIM
Ilustrasi makanan sehat. Foto: Pixabay/congerdesign

GenPI.co Kaltim - Isu kesehatan kini menjadi perhatian sejak merebaknya Covid-19 hampir di seluruh dunia.

Masyarakat berlomba-lomba untuk meningkatkan kualitas kesehatannya dengan mencari banyak tips di internet.

Mereka mencari-cari suplemen hingga minuman herbal untuk meningkatkan daya tahan tubuhnya.

BACA JUGA:  Rekor Gemilang Borneo FC Kala Bersua PSM Makassar

Konsultasi online dan pemeriksaan kesehatan rutin kini menjadi hal biasa.

Jika Anda mencari tips kesehatan serupa, berikut adalah 3 tips kesehatan terbaik untuk tahun 2022 dikutip dari pinkvilla.com.

BACA JUGA:  Vaksinasi Covid-19 Anak di Penajam Terkendala Izin Orang Tua

1. Pastikan tubuh tak dehidrasi

Jika Anda ingin tubuh yang sehat dan ideal, maka minum air putih yang cukup adalah kuncinya.

BACA JUGA:  Santriwati di Kaltim Hamil 2 Bulan, Diduga Dicabuli Guru Agamanya

Beberapa ahli menyarankan seseorang harus minum setidaknya 4 liter air setiap hari.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya